
(INDONESIAN)
Selamat berjumpa kembali sobat blogger semua. Pada postingan kali ini, saya akan share salah satu software terpenting, khususnya saat kita ingin mengembalikan (recover) semua / sebagian dari Photos, Movies (Video clips) dan Sound (Audio clips) yang berada di kartu memori yang telah hilang, terhapus, korup ataupun terformat. Software ini bisa mendukung semua jenis kartu memori termasuk...